Dukung Pemekaran Simalungun

Forum Peduli Ibukota Pematang Raya Unjuk Rasa ke DPRD Simalungun (SIB) Seratusan orang yang menamakan diri Forum Peduli Ibukota Pematang Raya (FPIPR) Simalungun, Kamis (29/11) dengan kordinator aksi Hermanto Sipayung SH berunjuk rasa ke DPRD Simalungun dan kantor Bupati untuk menyampaikan aspirasi mendukung pemekaran Simalungun jadi dua Kabupaten, seraya meminta agar terlebih dulu kantor Bupati dipindahkan dari Siantar ke Sondi Raya, Kecamatan......
 

Unjuk Rasa Dukung Pemekaran Simalungun

Pematang Siantar, (Analisa) Berita Lokal Pematang Siantar Diperikaran ratusan wara yang mengatasnamakan diri tergabung dalam Forum Peduli Ibukota Pematang Raya (FPIPR) melakukan aksi unjukrasa ke DPRD Simalungun dan Kantor Bupati. Di DPRD Simalungun, para pengunjukrasa itu diterima oleh Komisi I diketuai Ir. Iskandar Sinaga didampingi, Tapa Siboro, Makmur Damanik dan Asmuni Saragih dan dari Pemkab Simalungun masing-masing, Kabag Pemerintahan Umum, Jhonny Saragih dan Kakantor Satpol PP, Ojahan Nainggolan. Dalam pernyataan sikapnya, juru bicara pengunjuk rasa, Hermanto Sipayung SH mengatakan,......
 

A LITTLE STORY ABOUT SIMALUNGUN ( Pdt. Juandaha Raya Purba Dasuha STh)

Bagi anda yg masih perduli atau sekedar tahu tentang deSimalungunisasi....nich sedikit informasinya: DULU banyak orang Simalungun yg beragama islam mengaku dirinya suku melayu dan menghilangkan marganya dan berganti beradat melayu. kaum ini dijuluki " halak maya-maya" atau " dalle". kaum ini banyakl terdapat disepanjang pesisir timur sumatera, mulai dari belawan sampai ke bagan siapi-api. Sedangkan orang si malungun yg berdiam di pesisir danau toba......
 

Pemekaran Kabupaten Simalungun

Sumber SIMALUNGUN (SINDO) Rapat Panitia Khusus (Pansus) Pemekaran Kabupaten DPRD Simalungun di Gedung Dewan kemarin, menetapkan kecamatan yang menjadi wilayah kabupaten induk dan kabupaten pemekaran. Pansus pemekaran yang beranggotakan 17 anggota DPRD Simalungun itu menetapkan Kabupaten Simalungun sebagai kabupaten INDUK meliputi 17 kecamatan dengan ibu kota Kecamatan Raya. sementara Kabupaten Simalungun Hataran yang merupakan kabupaten pemekaran,......
 
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. SIMALUNGUN-KU..? - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger